Minggu, 12 Desember 2010

Malam Minggu Ini

Halo semesta !  
Malam minggu ini, inilah yang kita lakukan :


sementara masing-masing kita masih punya daftar panjang tugas dan kerjaan lain yang harus dilakukan :
- Noe    : H-2 UAS Kalkulus dan Matematika Diskret
- Uli      : Laporan Riset dan 4 biji Review Komunikasi Politik
- Didha : Maket 2 biji dan Tugas UAS Sejarah Arsitektur
- Endah : Makalah Presentasi Pneumonia dan H-3 Ujian Praktek Promosi Kesehatan

Inilah cara bagaimana empat orang mahasiswa tahun kedua jomblo menikmati malam minggunya.
Kelihatan agak mengenaskan, tetapi kita yakin kalian pun ingin merasakan kebebasan tanpa batas ini, bebas dari rasa takut dan panik akan tugas, bebas dari rasa cemas nggak ada yang datang menjemput jam 7 malam, dan bebas dari rasa cemas akan uang bokek setelah malam mingguan.  

Di tempat di mana aku selalu bisa berpulang,
Selamat malam dunia, dan selalu selamat ! :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar